Lowongan Kerja Badan Intelijen Negara Tahun 2020

Profil BIN 

Badan Intelijen negara atau yang biasa dikenal oleh masyarakat dengan singkatan BIN adalah sebuah lembaga negara yang bersifat nonkementerian pemerintah RI yang mana mereka memiliki tugas pokok khusus dmembidangi intelijen. Sebelunya BIN hadir pertama kalinya dengan nama Badan Istimewa. Badan ini dipimpin oleh Kolonel Zulkifli Lubis dan beranggotakan 40 mantan tentara pembela tanah air (Peta). Anggota Badan Istimewa adalah lulusan Sekolah Intelijen Militer Nakano yang didirikan pada tahun 1943.

Tahun ke tahun berganti BIN sudah beberapa kali berganti nama ada BKI berganti nama menjadi Badan Pusat Intelijen (BPI) setelah itu STI (satuan Tugas Intelijensi) yang mana perubahan dilatarbelakangi oleh masing-msing zaman pemerintahan di kala itu. dan bisa dikatakan sejak tahun 1945 sampai sekarang, organisasi intelijen negara Indonesia telah berubah nama sebanyak enam kali.

Lowongan Badan Intelijen Negara

Dokter

Analis Kesehatan

Perawat

Administrasi Kesehatan

Pengemudi

Operator Disinfektan

Tenaga Komunikasi.

Persyaratan :
  1. Warga negara indonesia
  2. Memiliki KTP
  3. Sehat jasmani dan rohani
  4. Berdedikasi tinggi
  5. Tidak pernah tersangkut tindak pidana / Melanggar hukum
  6. Tidak berkedudukan sebagai PNS, TNI, POLRI
  7. Mengikuti seluruh tahapan seleksi
  8. Menggunakan Masker pada tahapan seleksi
Follow Media Sosial Baru Kami :
- Instagram : @gudangloker
- Tiktok : @gudangloker.com
- Facebook : @gudangloker.fp
- Whatsapp : @Channel Gudangloker

CATATAN
1. Semua proses rekrutmen dan seleksi di situs ini sifatnya gratis tidak berbayar
2. Mohon waspada apabila ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan, dan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu tidak benar (alias palsu)
3. Jangan lupa bagikan informasi pekerjaan ini ke rekan anda melalui WhatsApp, Facebook dan media sosial lainnya
4. Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya