Lowongan Kerja Bank Syariah Indonesia

Bank Syariah Indonesia atau biasa dikenal masyarakat dengan nama singkatan BSI adalah sebuah perusahaan atau lebih tepatnya sebagai lembaga perbankan dengan konsep syariah yang sudah ada dan beroperasi sejak 01 Februari 2021 pukul 13.00 WIB.

Dasar dari lembaga perbankan ini yakni yang bertepatan pada tanggal 1 Februari 2021 ini adalah hasil merger anak perusahaan BUMN bidang perbankan diantaranya :

  • Bank Rakyat Indonesia Syariah
  • Bank Syariah Mandiri 
  • dan BNI Syariah 
  • (Hingga menjadi Bank Syariah Indonesia)

Bank Syariah Indonesia mendapat izin dari OJK dengan Nomor: SR-3/PB.1/2021 tanggal 27 Januari 2021 perihal Pemberian Izin Penggabungan PT Bank Syariah Mandiri dan PT Bank BNI Syariah ke dalam PT Bank BRIsyariah Tbk serta Izin Perubahan Nama dengan Menggunakan Izin Usaha PT Bank BRIsyariah Tbk Menjadi Izin Usaha atas nama PT Bank Syariah Indonesia Tbk sebagai Bank Hasil Penggabungan.

Adapun komposisi pemegang saham BSI terdiri atas PT Bank Mandiri (Persero) Tbk sebesar 51,2%, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (25,0%), PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk sebesar 17,4%, DPLK BRI - Saham Syariah (2%), dan publik (4,4%)

Dan kali ini lembaga perbankan syariah yakni Bank Syariah Indonesia atau BSI membuka kesempatan kerja untuk anda yang sesuai dengan kriteria yang dibutuhkan, dengan persyaratan lengkappnya bisa anda lihat dibagian bawah.

Lowongan Kerja Bank Syariah Indonesia

Lowongan Kerja Bank Syariah Indonesia Tahun 2022

Posisi Kerja Tersedia di BSI

Teller Kriya

Kriteria :

  • Perempuan
  • Penampilan yang menarik
  • Ramah dan mampu berkomunikasi dengan baik
  • Minimal lulusan SMA/SMK/Sederajat
  • Tinggi badan minimal 155 cm
  • Berusia 17-21 tahun
  • Berbadan sehat dan tidak buta warna
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama mengikuti Kriya BSI

Berkas lamaran 

  • Surat Lamaran Kerja
  • Daftar Riwayat Hidup
  • Pas foto terbaru ukuran 4x6 cm 1 lembar
  • Foto seluruh badan 1 lembar
  • Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  • Fotokopi Ijazah terakhir
  • Fotokopi Transkrip
Cara melamar Kerja di Bank Syariah Indonesia  

Mari bergabung bersama Followers Twitter Baru Kami @gudangloker_com atau di Instagram @gudangloker untuk update lowongan terbaru setiap harinya. Seluruh proses tahapan seleksi TIDAK DIPUNGUT BIAYA. apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.

Lowongan kerja ini dibuka hingga tanggal Secepatnya. Bagi anda yang berminat dan juga tertarik dengan lowongan kerja diatas, serta kriteria yang mereka butuhkan sesuai dengan karakter anda, maka langsung saja kirim lamaran lengkap anda pada tombol lamar tersedia dibawah ini.

"Mari Bergabung di Channel Telegram GUDANGLOKER, untuk mendapatkan informasi lowongan kerja terbaru setiap harinya, KLIK DISINI UNTUK BERGABUNG"

Apply Lamaran Kerja dibawah ini :
BKantor PT. Bank Syariah Indonesia 
Jl. S. Parman No 16 Lumajang
Jawa Timur

Follow Media Sosial Baru Kami :
- Instagram : @gudangloker
- Tiktok : @gudangloker.com
- Facebook : @gudangloker.fp
- Whatsapp : @Channel Gudangloker

CATATAN
1. Semua proses rekrutmen dan seleksi di situs ini sifatnya gratis tidak berbayar
2. Mohon waspada apabila ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan, dan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu tidak benar (alias palsu)
3. Jangan lupa bagikan informasi pekerjaan ini ke rekan anda melalui WhatsApp, Facebook dan media sosial lainnya
4. Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya