Update Hari Ini

Lihat Lebih Banyak

Lowongan Kerja Honda Autobest

Honda Autobest adalah Dealer Resmi Mobil Honda yang berdiri sejak tahun 2006. Kami bergerak di bidang otomotif dan memiliki fasilitas 3S + BP (Sales, Service, Sparepart + Body & Paint) :

  1. Sales ( Penjualan Mobil Honda Baru )
  2. Layanan ( Pemeliharaan dan Perbaikan Umum )
  3. Sparepart ( Penjualan dan Pasokan Suku Cadang Asli )
  4. Body & Paint

Percayakan pembelian dan perawatan kendaraan anda pada kami. Kami dapat memberikan solusi yang terbaik untuk memenuhi kebutuhan berkendara anda. 

Lihat Profil lengkap Honda Autobest di https://hondaautobest.co.id

Dan kali ini perusahaan dengan nama Honda Autobest ini membuka kesempatan kerja untuk anda yang berasal dari tamatan minimal yang akan ditempatkan pada posisi tertera dengan persyaratan dan kelengkapan sebagai berikut.

Lowongan Kerja Honda Autobest

Rekrutmen Lowongan Kerja Honda Autobest Terbaru 2023

Lowongan Kerja Honda Autobest Posisi dan Kualifikasi

IT Support

Requirement
  1. Minimal Pendidikan Sarjana (S1) Jurusan Teknik Komputer.
  2. Komunikatif, Proaktif dan mampu bekerja secara mandiri maupun tim.
  3. Mampu beradaptasi terhadap pekerjaan/tugas yang diberikan.
Spesifikasi Skill:
1. Menguasai Mikrotik dan UniFi
2. Mampu melakukan pengecekan / penggantian hardware
3. Mampu melakukan maintenance printer
4. Memahami konfigurasi DVR-CCTV
5. Memahami konfigurasi AWS
6. Mampu melakukan troubleshoting networking LAN/WAN
7. Terbiasa menggunakan Server Cpanel & VPS Linux
8. Memahami konfigurasi Windows Server
9. Menguasai instalasi & penggunaan VMware
10. Menguasai instalasi Windows, Linux
11. Mensupport semua kebutuhan IT yg di perlukan

Web Programmer

Requirement
1. Pria/Wanita.
2. Pendidikan S1 Teknik Informasi.
3. Memiliki pengalaman min 3 tahun.
4. Multitasking
5. Mahir dalam pengoperasian komputer.
6. Dapat berkomunikasi dengan baik.
7. Siap bekerja dibawah tekanan.
8. Teliti, cekatan dan tahan menghadapi rutinitas.
9. Menguasai HTML5, CSS3, JavaScript, PHP, MYSQL, jQuery, ReactJS, Angular, Vue.js, c#, Java, Python, OOP, MVC, Code Igniter, Laravel, dan Lain-Lain. 

SALES SUPERVISOR

Requirement
1. Pria/Wanita usia maksimal 35 tahun.
2. Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan.
3. Berpengalaman Sales Supervisor 2 tahun pada perusahaan Dealer Mobil.
4. Komunikatif, Leadership Skill, Negosiasi dan Presentasi yang baik.
5. Jujur, integritas tinggi, dapat berkerjasama dalam tim dan berorientasi pada target.

AKUNTING & TAX

Requirement
1. Wanita/pria maksimal 33 tahun
2. Pendidikan minimal S1 Akutansi dari Universitas ternama
3. Pengalaman minimal 1 tahun untuk posisi Finance Accounting & Tax
4. Memahami perpajakan. (Pph,21, 22, 23, 29, pasal 4 ayat 2, PPN, SPT, dll), Perencanaan Pajak,Pelaporan Pajak, Penyusunan SSP, dan SPT.
5. Paham mengenai standar akuntansi di Indonesia
6. Paham mengenai sistem keuangan dan jurnal akuntansi
7. Berorientasi detail, akurat dan sangat akuntabel
8. Mampu bekerja secara mandiri ataupun team

SALES CONSULTANT

Requirement
1. Pria/Wanita usia maksimal 30 tahun.
2. Pendidikan SMU/SMK/Diploma/Sarjana.
3. Memiliki SIM A/SIM C.
4. Penampilan rapih dan perilaku yang baik.
5. Berspesialisasi dalam penjualan,pemasaran atau setara.
6. Memiliki keterampilan komunikasi, interpersonal dan koordinator.
7. Siap bekerja dibawah tekanan.

Human Resource Development (HRD)

Requirement
1. Laki-Laki/Perempuan maksimal 32 Tahun
2. Pendidikan minimal S1 semua jurusan (S1 Psikologi lebih disukai)
3. Memiliki pengalaman di bidang HRD minimal 1 tahun
4. Memiliki keterampilan komunikasi & interpersonal
5. Memiliki rasa ingin tahu yang tinggi
6. Realistis dalam menentukan ekspektasi
7. Mampu mengoperasikan komputer (Microsoft Office)
8. Dapat bekerja dibawah tekanan 

FINANCE

Requirement
1. Pria/Wanita, Pendidikan S1 Manajemen/Akuntansi.
2. Usia Maksimal 27 Tahun
3. Pengalaman minimal 2 tahun dan memahami alur finance dan accounting dengan baik
4. Teliti, Cekatan, Rapih, Jujur dan Pekerja keras
5. Memiliki pengalaman yang berhubungan dengan internet banking
6. Memiliki analisa yang baik

SERVICE ADVISOR

Requirement
1. Pendidikan Min. D3 / S1 jurusan Teknik (Mekanikal) atau setara.
2. Memiliki min.1 tahun pengalaman dalam bidang Service Advisor.
3. Mampu mengoprasikan Microsoft Office.
4. Lebih disukai memiliki pengetahuan di bidang Otomotif dan pernah bekerja di perusahaan Otomotif.
5. Mampu berkomunikasi dengan baik serta peka terhadap lingkungan dan customer.
6. Memiliki attitude yang baik, easy going, serta target oriented.
7. Memiliki SIM A, memiliki pengalaman mengemudi dengan catatan yang sangat baik.
8. Mampu bekerja dibawah tekanan
9. Wanita atau laki - laki
Cara Melamar Kerja di Honda Autobest

Mari bergabung bersama Followers Twitter Baru Kami @gudangloker_com atau di Linkedin https://bit.ly/gl-linkedin untuk update lowongan terbaru setiap harinya. Seluruh proses tahapan seleksi TIDAK DIPUNGUT BIAYA. apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.

Lowongan kerja ini dibuka hinga 08 Januari 2023. Bagi anda yang berminat dan juga tertarik dengan lowongan kerja diatas serta kriteria yang mereka butuhkan sesuai dengan karakter dan pribadi anda, maka langsung saja dan silakan melamar pada alamat tertera dibawah ini.

"Mari Bergabung di Channel Telegram GUDANGLOKER, untuk mendapatkan informasi lowongan kerja terbaru setiap harinya, https://t.me/gudangloker"

Apply Lamaran Kerja disini
CATATAN
1. Semua proses rekrutmen dan seleksi di situs ini sifatnya gratis tidak berbayar
2. Mohon waspada apabila ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan, dan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu tidak benar (alias palsu)
3. Jangan lupa bagikan informasi pekerjaan ini ke rekan anda melalui WhatsApp, Facebook dan media sosial lainnya
4. Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya

Perhatian - Sehubungan dengan maraknya tindakan penipuan dalam proses rekrutmen, kami merasa perlu memberikan peringatan kepada para pencari kerja. Adalah penting untuk waspada terhadap praktik-praktik yang merugikan seperti permintaan pembayaran di muka, komunikasi melalui saluran tidak resmi, tawaran gaji yang tidak proporsional, ketidakjelasan detail perusahaan, dan proses perekrutan yang tidak terstruktur.

Kami menegaskan bahwa kami tidak pernah meminta pembayaran maupun imbalan dalam bentuk apapun dari informasi pekerjaan yang kami berikan kepada para calon pelamar. Komunikasi resmi kami selalu melalui saluran resmi seperti email perusahaan dan situs web resmi kami.

Kami menghimbau para pencari kerja untuk selalu melakukan verifikasi terhadap informasi perusahaan, termasuk alamat kantor dan kontak resmi, sebelum melanjutkan dalam proses rekrutmen. Keselamatan dan keamanan informasi pribadi Anda adalah prioritas utama bagi kami.

Apabila Anda menemui tanda-tanda penipuan, kami mendorong Anda untuk segera melaporkannya kepada pihak berwenang. Kami berkomitmen untuk menciptakan lingkungan rekrutmen yang aman, transparan, dan profesional.
Follow Media Sosial Baru Kami :
- Instagram : @gudangloker
- Tiktok : @gudangloker.com
- Facebook : @gudangloker.fp
- Whatsapp : @Channel Gudangloker