Penerimaan CPNS Arsip Nasional Republik Indonesia Tahun Anggaran 2019 [71 Formasi]

Arsip Nasional Republik Indonesia merupakan salah satu lembaga yang saat ini mengikuti lowongan kerja CPNS tahun anggaran 2019. Arsip Nasional Republik Indonesia (disingkat ANRI) merupakan salah satu Lembaga Pemerintah Non Kementerian yang melaksanakan tugas pemerintahan dibidang kearsipan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Dan juga informasi yang beredar untuk lembaga Arsip Nasional Republik Indonesia membuka peluang karir untuk kandidat baru yang ingin turut serta serta ingin menjadi pegawai negeri sipil di lingkungan Arsip Nasional sebanyak 71 formasi yang siap ditempatkan pada alokasi formasi penempatan pusat maupun daerah

Adapun formasi dan alokasi penempatan CPNS Arsip Nasional Republik Indonesia tahun 2019 sebagai berikut
Lowongan Kerja CPNS Arsip Nasional Republik Indonesia Tahun Anggaran 2019 [71 Formasi]











Pendaftaran direncanakan akan dimulai pada 11 November 2019, secara online melalui situs SSCASN BKN di https://sscasn. bkn.go.id/

Tambahan :

Cara pendaftaran CPNS 2019 Lihat Disini...

Format pendaftaran CPNS 2019 Lihat Disini...

Untuk info loker lainnya Lihat Disini...

Follow Media Sosial Baru Kami :
- Instagram : @gudangloker
- Tiktok : @gudangloker.com
- Facebook : @gudangloker.fp
- Whatsapp : @Channel Gudangloker

CATATAN
1. Semua proses rekrutmen dan seleksi di situs ini sifatnya gratis tidak berbayar
2. Mohon waspada apabila ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan, dan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu tidak benar (alias palsu)
3. Jangan lupa bagikan informasi pekerjaan ini ke rekan anda melalui WhatsApp, Facebook dan media sosial lainnya
4. Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya