Lowongan Kerja PT Unilever Indonesia Tahun 2020

Profil Unilever

Unilever Indonesia adalah sebuah perusahaan yang termasuk dalam perseroan yang dikenal sebagai perusahaan yang menjadi produsen produk rumahan. Perusahaan besar ini berdiri pada tanggal 5 Desember 1933, mereka sudah banyak menghadirkan prduk-produk ternama yang mana mungkin banyak dikenal masyarakat dalam alat-alat rumah tangga berupa :
  • Sabun / Shampo
    (Lux, Lifebuoy, Dove, Clear, Sunsilk) 
  • Deodorant / HandBody
    (Rexona, Vaseline)
  • Peralatan dapur / Kamar mandi
    (Sunlight, Rinso, Molto, Pepsodent, Walls, Royco, Bango, Blue Band)
  • Dan lain-lainnya
Dari beberapa produk diatas pasti anda semua mengenalnya karena sudah banyak di gunakan oleh masyarakat. Perusahaan Unilever Indonesia ini merupakan pemain kunci dalam bidang yang berkutat pada insdutri akan produksi Home and Personal serta juga mencakup kepada Food and Ice Cream.

Lihat profil lengkap Unilever Indonesia di www.unilever.co.id

Dan kali ini perusahaan besar diatas membuka lowongan kerja baru dan membutuhkan tenaga kerja yang akan menempati posisi sebagai AESPM yang akan direkrut dengan persyaratan dan kriteria yang sudah tertera dibawah ini.
Kredit Gambar : www.thepresidentpost.com

Lowongan Kerja PT Unilever Indonesia 


R and D Assistant Manager Foods

MAIN JOB PURPOSE
  • Responsible for product dan process development as formulator and /or as counterpart of TPL in both Local and SEA Cluster R&D Foods and as main point of contact in local with Marketing, SC, Deployment team, Procurement, Regulatory and other relevant functions.
  • Responsible for delivering impactful product /project roll out in Local
  • Independently do experiments in the laboratories and pilot plant
  • To cooperate with material expert team and TPL for alternative supplier, alternative material, and new raw material development.
  • To apply standard practices to ensure quality of reporting in data management system
  • To ensure compliance to the Unilever of Business principle and all relevant SHE, QA, and Food regulation

JOB SUMMARY
  • Delivering assigned responsibilities which include new product development and current product lifecycle management (improvement, simplification, cost saving etc) with good project management and proper documentation.
  • Understanding consumer & market insight, new trend and latest development and transferring into innovation design and validation.
  • Ensure product safety & quality in a product design for usability, reliability, functionality, marketability and manufacturability.
  • To identify and solve a variety of technical challenges. Be able to work with both internal & external network.
  • To perform tasks via Unilever tools including PLM, ProMPT, Udesign, VPS etc.
  • Ensure a safe, healthy and environmental-friendly workplace by observing Unilever’s SHE procedures and regulations. Actively involved in prevention, elimination of potential safety hazards and participation in sustainability (USLP).

KEY REQUIREMENTS
  • Self-driven, highly motivated and good interpersonal skill
  • Possitive attitude, responsible, fast response, and have a skill to get the job done
  • Passion for food and in cooking.
  • Have technical background with strong analytical & trouble shooting skills.
  • Minimum bachelor’s degree or higher from food technology major, and related major.
  • 2 years’ experience in foods from internal Unilever, more than 2 years’ experience in foods from other companies.
  • The candidate must be fluent in English dan Indonesian and have working knowledge of Microsoft programs like Excel, Word, Outlook and keeping up with the latest digital application updates.
  • Show potency as future leader and willing to be placed in Cluster/Global design

Bagi anda yang berminat dan tertarik dengan lowonga  kerja diatas, serta kriteria yang mereka butuhkan sesuai, maka langsung saja masukkan lamaran kerja anda dibawah ini.

Follow Media Sosial Baru Kami :
- Instagram : @gudangloker
- Tiktok : @gudangloker.com
- Facebook : @gudangloker.fp
- Whatsapp : @Channel Gudangloker

CATATAN
1. Semua proses rekrutmen dan seleksi di situs ini sifatnya gratis tidak berbayar
2. Mohon waspada apabila ada pihak yang mengatasnamakan perusahaan, dan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu tidak benar (alias palsu)
3. Jangan lupa bagikan informasi pekerjaan ini ke rekan anda melalui WhatsApp, Facebook dan media sosial lainnya
4. Sumber informasi lowongan kerja diatas secara gratis kami peroleh dari sumber yang terpercaya